Ruang Server
Ruang Server
Ruangan dengan luas 3 x 4m ini tempat komputer server e-library diletakkan. Juga termasuk 3 server sekolah yang lain yang online selama 24 jam. Dilengkapi dengan ac serta UPS yang cukup untuk membackup Server saat listrik mati.